INFO TERKINI KILOMETER KE 22 JALUR PONOROGO – PACITAN

PERHUBUNGAN.PONOROGO.GO.ID, PONOROGO :  tanah longsor terjadi di ponorogo – pacitan KM ke 22 yang  disebabkan oleh susunan tanah yang gerak hingga menyebabkan terjatuhnya bebatuan mengakibatkan jalur ini lumpuh sementara saat ini pengawasan terjadi terkait evakuasi dan juga mensterilkan jalan dari berbagai hambatan yang ada dalops dinas perhubungan pun ikut serta dalam pengawasan membantu masyarakat umum agar selamat dan tetap kondusif dalam melewati jalur yang hanya bisa dilalui roda dua dan roda empat, saat ini jalan masih tertutup untuk kendaraan angkutan seperti truk dan gandengan sampai proses penyeterilan selesai dilaksanakan

sementara jalur dialihkan menuju jalur alternatif melalui desa desa walau jarak memanjang 1KM lebih jauh jalan ini bisa menjadi jalur alternatif saat ini namun juga tetap harus berhati hati melihat lebar jalan alternatif ini hanya selebar 2,5m saja rawan licin karena bukan dari aspal melainkan dari beton saja masyarakat harus memutar sejauh 5KM jalur alternatif tidak bisa dilewati kendaraan muatan karena cukup berbahaya

info terkini sementara jalur ditutup/belum bisa dilewati sampai evakuasi jalan selesai